Kamis, 10 Mei 2012

GIRLFRIEND

hello blog's world, we are back :). Sekarang kita bakal bahas tentang majalah GIRLFRIEND, yep majalah franchise dari Australia ini cukup dikenal di kalangan remja putri Indonesia. Majalah ini banyak banget yang bisa dibahas, sooo kita bakal bahas garis besar dari majalah ini.


Cover majalah :
            Cover majalah girlfriend kali ini menampilkan, Sarah Hyland sebagai model dalam cover ini. Di cover ini juga ditampilkan beberapa headline dari majalah ini, seperti Boys’s 911: Go for it or let it go , S.O.S beauty yang membahas tentang bagaimana merawat penampilan tubuh, dan tentu nya mengenai fashion terkini.

Isi majalah :
Isi dari majalah Girlfriend lebih mengarah kepada produk-produk remaja wanita berusia 15-20 tahun, seperti aksesoris,baju,alat kecantikan namun terdapat pula kolom-kolom iklan advertorial, dukungan artis, dan lain-lain
Majalah Girlfriend ini membagi 6 topik besar dari apa yang akan dibahas di majalah ini. 6 topik ini adalah :
·         UP THE FRONT              : yang berisi ED’s Letter, Incoming, Agenda,Get it Guide dan Quick fix yang merupakan halaman dari editorial majalah.


·         Features                             : berisi, I bet you will, the lying game. Topik ini merupakan bagian dari games-games yang dibuat majalah untuk pembaca.

·         Fashion & Beauty             : berisi, Style intro, Trend to try , Trend report, Fashion queen, Beauty intro, Beauty addict. Dari nama topik nya sudah jelas halaman-halaman ini memuat tentang isu-isu kecantikan dan trend terkini dari fashion remaja.


·         On the cover                     : berisi, tentang semua headline yang ada di cover majalah ini.

·         Boyfriend                          : dalam halaman ini membahas tentang , remaja pria hollywood yang sedang diidolakan remaja, dan juga tentang pertanyaan pembaca seputar masalah percintaan.

            ·     Frontrow                           : dalam topik besar ini membahas tentang, semua review   
                  buku,film,musik dan juga berita-berita selebriti hollywood.

·         Editorial :
Jumlah halaman editorial adalah 3 halaman yang terdapat di halaman awal. Dalam halaman editorial ini membahas tentang , isi dari majalah Girlfriend secara singkat.

·         Dukungan selebriti :
o   Junior Lim dalam kolom Girlfriend Boyfriend. Junior memberikan jawaban dari pertanyaan pembaca mengenai hubungan percintaan.

o   Band HiVi yang merupakan band baru di wawancarai oleh GirlFriend di kolom GirlFriend Front Row.
·         Advertorial :
Iklan-iklan yang terdapat di dalam majalah girlfriend merupakan iklan dari alat kecantikan yang biasa dipakai oleh remaja wanita. Seperti contoh nya Silky Girl, Pucelle cologne, Sorci Age.
Pucelle mempromosikan produk mereka melalui majalah GirlFriend special section dengan artikel yang berjudul “Express Your Happiness”


 Majalah ini di khususkan untuk remaja perempuan. Majalah ini lebih banyak berisikan tentang fashion untuk perempuan, aksesoris serta make up yang pas untuk remaja perempuan.

semoga bloggers bisa dapet 1 lagi pelajaran tentang komunikasi , see yaaaa.

best regards, The Taskmaker



Tidak ada komentar:

Posting Komentar